Jawaban Apa Keunikan Daerah Papua Menurutmu Tuliskan Pada Tempat di Bawah Ini

Gambar di atas menunjukkan peta daerah Papua, Apa keunikan daerah Papua menurutmu, Tuliskan pada tempat di bawah ini, pembahasan kunci jawaban tema 8 kelas 4 halaman 111 114 tepatnya pada materi pembelajaran 6 Subtema 2 Keunikan Daerah Tempat Tinggalku di buku tematik siswa kurikulum 2013 revisi 2017.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal tentang Menurutmu Siapa Saja Tokoh Antagonis dalam Cerita berjudul Caadara. Sudah mengerjakannya kan? Jika belum, silahkan buka link tersebut!

Gambar di atas menunjukkan peta daerah Papua Apa keunikan daerah Papua menurutmu Tuliskan pada tempat di bawah ini

Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 4 Halaman 111

Ayo Mengamati

Gambar di atas menunjukkan peta daerah Papua, Apa keunikan daerah Papua menurutmu, Tuliskan pada tempat di bawah ini.

Jawaban : Papua memiliki beberapa keunikan diantaranya adalah puncak Jayawijaya yang memiliki salju abadi, Burung Cenderawasih, Raja Ampat, dan masih banyak yang lainnya.

Papua memiliki banyak keunikan dan daya tarik tersendiri. Gunung Jaya Wijaya yang terkenal dengan puncaknya tertutup salju terletak di Papua. Selain Gunung Jaya Wijaya, Papua juga memiliki banyak tempat wisata alam yang dapat memanjakan mata wisatawan baik lokal maupun mancanegara. Tidak hanya itu, Papua memiliki jenis fauna yang terkenal yaitu burung cenderawasih.

Ayo Berdiskusi
Bentuklah kelompok yang terdiri atas tiga anak. Diskusikan mengenai cerita fiksi di depan. Apa isi dari cerita fiksi di depan? Tuliskan hasil diskusi kelompokmu pada tempat di bawah.

Jawaban, buka disini: Apa Isi Dari Teks Fiksi di Atas Asal Usul Burung Cenderawasih

Demikian pembahasan kunci jawaban tema 8 kelas 4 halaman 111 tepatnya pada materi pembelajaran 6 Subtema 2 Keunikan Daerah Tempat Tinggalku. Semoga berguna dan bermanfaat. Terimakasih, selamat belajar!