Buatlah Tangga Nada C Mayor C Minor Serta G Mayor G Minor Kelas 5 Tema 4

Buatlah Tangga Nada C Mayor C Minor Serta G Mayor G Minor, pembahasan kunci jawaban tema 4 kelas 5 halaman 43 44 45 50 51 52 tepatnya pada materi pembelajaran 6 subtema 1 Peredaran Darahku Sehat di buku tematik siswa sekolah dasar.

Untuk menjawab soal dengan benar, kalian baca terlebih dahulu materi lengkap dari halaman 43 sampai 52 di buku tematik siswa SD revisi 2017. Simak penjelasan materi singkat berikut!

Buatlah Tangga Nada C Mayor C Minor Serta G Mayor G Minor

Halo-Halo Bandung merupakan lagu bertangga nada mayor. Pada dasarnya, tangga nada dibedakan menjadi tangga nada mayor dan tangga nada minor. Kamu tentu masih ingat tentang tangga nada mayor dan minor, bukan? Tidak ada salahnya kamu ingat kembali tentang tangga nada berikut ini.

Tangga nada merupakan susunan berjenjang dari nada-nada pokok suatu sistem nada. Tangga nada dimulai dari salah satu nada dasar sampai dengan nada oktafnya, misalnya do, re, mi, fa, so, la, si, do.

Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 5 Halaman 50

Buatlah tangga nada C mayor dan C minor serta G mayor dan G minor! Buatlah tangga nada tersebut dalam kotak berikut.

Jawaban :

1. Tangga nada C minor : C D E♭ F G A♭ B C

2. Tangga nada C mayor : C D E F G A B C

3. Tangga nada G minor : G A B♭ C D E♭ F# G

4. Tangga nada G mayor : G A B C D E F# G

Ayo Renungkan
Memiliki kemampuan memahami teori musik sangat menyenangkan. Bagaimana seandainya kamu memiliki kemampuan tersebut? Apa yang akan kamu lakukan atas kemampuanmu tersebut? Tuliskan hasil renunganmu.

Demikian pembahasan kunci jawaban soal tema 4 kelas 5 SD halaman 45 tentang Buatlah Tangga Nada C Mayor C Minor Serta G Mayor G Minor. Kerjakan juga soal lain pada pembelajaran 5 subtema 1 Peredaran Darahku Sehat di buku tematik siswa. Semoga bermanfaat! Simak pembahasan Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 5 SD Halaman 43 44 45 50 51 52

Exit mobile version