Contoh Hasil Gambar Sketsa Burung – Gambar sketsa lalu diselesaikan menjadi gambar yang lengkap! Pembahasan kunci jawaban tema 1 kelas 2 halaman 117 118, tepatnya pada materi pembelajaran 3 subtema 3 Hidup Rukun di Sekolah, buku tematik siswa kurikulum 2013 revisi 2017.
Pembahasan kali ini merupakan lanjutan tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal mengenai Tentukan Hasil Pengurangan Berikut dengan Cara Panjang 295. Sudah mengerjakannya kan? Jika belum, silahkan buka link tersebut!
Ayo Berkreasi
Selain dibersihkan, kelas Udin juga dihias agar lebih indah. Para siswa menghias kelas dengan gambar. Hiasan berupa gambar benda-benda atau makhluk hidup yang ada di sekitar sekolah. Mula-mula dibuat sketsa gambar pada kertas gambar menggunakan pensil.
Gambar sketsa lalu diselesaikan menjadi gambar yang lengkap.
Contoh hasilnya :
Kegiatan Bersama Orang Tua : Orang tua membimbing siswa untuk membuat hiasan dengan menggambar imajinatif. Hiasan dapat digunakan untuk menghias kamar tidur anak.
Demikian pembahasan kunci jawaban tema 1 kelas 2 SD dan MI di buku tematik siswa halaman 117 118 tentang Contoh Hasil Gambar Sketsa Burung. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Kerjakan juga soal lain pada materi pembelajaran 3. Terimakasih, selamat belajar! Jawaban lengkap, buka disini: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 2 Halaman 113 114 115 116 117 118 Pembelajaran 3 Subtema 3 Hidup Rukun di Sekolah