Gambarlah Garis yang Melalui Titik A dan Sejajar dengan Garis a

Gambarlah garis yang melalui titik A dan sejajar dengan garis a, Gambarlah dua garis yang sejajar dengan garis a dan berjarak 2 cm dari garis a, pembahasan kunci jawaban matematika kelas 4 halaman 65 66 67 Kurikulum Merdeka volume 1 materi BAB 6 Segi Empat.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal Ayo Temukan Garis-garis yang Sejajar Pada Segiempat di Halaman 60. Sudah mengerjakannya kan? Jika belum, silahkan buka link tersebut!

Garis-garis Sejajar

4. Ayo, eksplorasi bagaimana menggambar garis sejajar.

Jawaban :
Cara menggambar Dadang
Dua garis lurus berpotongan pada sudut yang sama terhadap satu garis lurus, (dari sifat)

Cara menulis Chia
Jarak/lebar antara dua garis lurus diatur menjadi 3 cm. (dari sifat)

5. Ayo, hubungkan titik-titik untuk menggambar garis sejajar.

Jawaban :

Gambarlah Garis yang Melalui Titik A dan Sejajar dengan Garis a

Latihan
Ayo, gambar garis dengan ketentuan berikut ini.

① Gambarlah garis yang melalui titik A dan sejajar dengan garis a.
② Gambarlah dua garis yang sejajar dengan garis a dan berjarak 2 cm dari garis a.

Jawaban :

Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Volume 1 Halaman 67 Kurikulum Merdeka

Baca Juga Pembahasan Soal Halaman Selanjutnya:

Latihan
1. Garis-garis manakah yang saling tegak lurus?

Jawaban, buka disini : Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Volume 1 Halaman 68

Demikian pembahasan kunci jawaban soal Matematika kelas 4 SD MI volume 1 halaman 65 66 67 kurikulum merdeka materi BAB 6 Segi Empat. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Terimakasih, selamat belajar!