Harga Shampo Oriflame Terbaru November 2021 dan Reviewnya

Harga Shampo Oriflame Terbaru 2021 – Memilih produk shampoo bukanlah perkara yang mudah, sebab jenis rambut setiap orang itu berbeda-beda. Oleh sebab itu, harus selektif dalam memilih produk shampo untuk rambut yang merupakan mahkota Anda. Shampo dengan harga yang mahal belum tentu tepat dan baik untuk Anda. Pilihlah shampo terbaik untuk rambutmu agar terhindar dari masalah-masalah pada rambut, seperti rontok, rambut rusak, kusut, dan keriting.

Orilfame sebagai salah satu perusahaan kosmetik dan kecantikan menawarkan berbagai jenis produk shampo yang dibuat dengan bahan-bahan alami, tentunya sudah terjamin kualitas dan manfaatnya. Harganya mahal? Tentu saja tidak, beberapa merk shampo yang dikeluarkan dibandrol dengan harga yang terjangkau dibawah 100 ribu rupiah.

Harga Shampo Oriflame

Harga Shampo Oriflame

Berikut ini daftar harga produk shampo oriflame terbaru bulan November 2021 lengkap dengan review dan manfaatnya :

Shampoo OriflameHarga
Milk & Honey Gold ShampooRp.42.900
Love Nature Shampoo for Dandruff Control Tea Tree Oil & BurdockRp.59.900
Love Nature Shampoo for Dry Hair Wheat & Coconut OilRp.59.900
Love Nature Shampoo for Oily Hair Nettle & LemonRp.59.900
Love Nature 2in1 Shampoo for All Hair Types Avocado Oil & ChamomileRp.84.900
HairX Advanced Care Gloss & Moisture Hydrating ShampooRp.99.900
HairX Advanced Care Dandruff Solution Control ShampooRp.99.900
HairX Advanced Care Deep Cleansing Purifying ShampooRp.99.900
Milk & Honey Gold ShampooRp.109.000
HairX Advanced Care Ultimate Repair Nourishing ShampooRp.129.000
HairX Advanced Care Activator Fortifying ShampooRp.135.000
Loving Care 2in1 Shampoo & ConditionerRp.179.000
eleo SHAMPOORp.209.000

Punya masalah pada rambut kepala? Pilih shampo oriflame yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Silahkan hubungi member atau konsultan oriflame untuk rincian produk dan informasi pemesanan.

Link pembelian produk, buka .

Lihat juga produk-produk unggulan oriflame yang laris terjual di tahun 2021, seperti: Lipstik Oriflame | Parfum Wanita Oriflame Tebarik | Parfum Pria Oriflame | Harga Pure Skin Oriflame | Harga Skin Care Oriflame |

Exit mobile version