Judul kegiatan tujuan pengamatan metode hasil pengamatan kesimpulan, laporan Bermain Peran Sistem Tata Surya pembahasan kunci jawaban tema 9 kelas 6 halaman 1 4 5 6 7 8 10 11 12 tepatnya pada materi pembelajaran 1 Subtema 1 Keteraturan yang Menakjubkan di buku tematik siswa kurikulum 2013 revisi 2018.
Pembahasan kali ini merupakan lanjutan tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal nama planet dalam tata surya berdasarkan urutan dari matahari di buku tematik siswa.
Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 6 Halaman 5
Laporan Pengamatan
Judul Kegiatan :
Bermain Peran Sistem Tata Surya
Tujuan Pengamatan :
Mengetahui cara kerja sistem tata surya yang diperagakan
Metode :
Bermain peran
Hasil Pengamatan :
Sistem tata surya menjadikan Matahari sebagai pusat, karena matahari adalah sebuah bintang raksasa yang sangat panas seperti bola pijar. Setiap planet dalam tata surya berada pada garis edar berbentuk elips yang disebut orbit. Selama tetap berada di orbitnya, Planet-Planet tersebut tidak saling bertabrakan. Planet-planet yang mengelilingi Matahari adalah Merkurius, Venus, Bumi, Mars, Jupiter, Saturnus, Uranus, dan Neptunus.
Kesimpulan :
Sistem tata surya menjadikan Matahari sebagai pusat. Semua planet yang ada dalam sistem tata surya akan berputar mengelilingi Matahari. Peristiwa berputarnya Planet mengelilingi Matahari disebut dengan revolusi. Setiap planet memiliki waktu yang berbeda untuk mengelilingi Matahari dalam satu kali putaran penuh.
7. Urutkan planet-planet tersebut berdasarkan ukurannya dari yang terkecil hingga yang terbesar berdasarkan gambar yang tersedia di halaman sebelumnya.
Jawaban, buka disini: Urutkan Planet-Planet Tersebut Berdasarkan Ukurannya Dari yang Terkecil Hingga Terbesar
Demikian pembahasan kunci jawaban tema 9 kelas 6 SD/MI di buku tematik halaman 5 tentang judul kegiatan tujuan pengamatan metode hasil pengamatan kesimpulan. Kerjakan juga soal lain pada pembelajaran 1 subtema 1 Keteraturan yang Menakjubkan di buku tematik siswa. Semoga bermanfaat! Lihat soal lainnya di kolom pencarian: Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 6 Halaman 4 5 6 7 8 10 11 12 Subtema 1 Keteraturan yang Menakjubkan Pembelajaran 1