Kegunaan Gerakan Berjalan dan Berlari Di Pantai Tema 8 Kelas 2 Halaman 120
|Kegunaan Gerakan Berjalan dan Berlari, Kamu sudah tahu dengan aturan lomba jalan dan lomba lari di pantai, bukan? Tahukah kamu kegunaan gerakan berjalan dan berlari di pantai? Coba diskusikan dengan temanmu! Tuliskan hasilnya pada gambar berikut! Pembahasan kunci jawaban tema 8 kelas 2 halaman 120, tepatnya pada materi pembelajaran 2 subtema 3 Aturan Keselamatan di Perjalanan, buku tematik siswa kurikulum 2013.
Pembahasan kali ini merupakan lanjutan tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal mengenai Sekarang Coba Perbaiki Kesalahan Tersebut dengan Benar Tuliskan Kembali Pada Kotak Berikut. Sudah mengerjakannya kan? Jika belum, silahkan buka link tersebut!
Bacalah teks berikut dengan lafal dan intonasi yang tepat.
Aturan Bermain Lomba Jalan dan Lari di Pantai.
Udin dan teman-teman bermain di Pantai Ancol. Mereka bermain lomba jalan dan lari di pantai. Udin dan teman-teman dibagi ke dalam beberapa kelompok. Sebelum bermain, Udin dan teman-teman mendengarkan aturan bermain lomba jalan dan lari di pantai.
Aturan bermain lomba jalan dan lari di pantai sebagai berikut.
- Anak-anak dibagi ke dalam beberapa kelompok.
- Buat garis pembatas lintasan antara lari dan jalan secara bergantian.
- Berdirilah berbaris tepat di belakang garis pembatas!
- Dengarkan aba-aba dari gurumu.
- Bunyi peluit pertama, lakukan gerak berjalan dengan cepat hingga garis pembatas berikutnya.
- Bunyi peluit kedua, lakukan gerak berlari hingga garis pembatas berikutnya.
- Bunyi peluit ketiga, berhentilah dengan sempurna.
- Siapa yang paling cepat sampai di garis pembatas terakhir, dialah pemenangnya.
Ayo Mencoba
Kamu sudah tahu dengan aturan lomba jalan dan lomba lari di pantai, bukan?
Tahukah kamu kegunaan gerakan berjalan dan berlari di pantai?
Coba diskusikan dengan temanmu!
Tuliskan hasilnya pada gambar berikut!
Jawaban:
Kegunaan Gerakan Berjalan
- Melatih kekuatan kaki
- Sendi lebih sehat
- Membakar lebih banyak kalori
- Mengurangi berat badan
Kegunaan Gerakan Berlari
- Melatih kekuatan otot kaki
- Memperlancar aliran darah
- Menyehatkan jantung
- Mengurangi berat badan
Baca Juga Pembahasan Soal Halaman Selanjutnya:
Apa isi teks di atas?
Apa kesimpulanmu terhadap isi teks di atas?
Apa yang akan terjadi jika Udin tidak mematuhi aturan?
Jawaban, buka DISINI.
Demikian pembahasan kunci jawaban tema 8 kelas 2 SD dan MI di buku tematik siswa halaman 120 tentang Kegunaan Gerakan Berjalan dan Berlari Di Pantai. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Kerjakan juga soal lain pada materi pembelajaran 2 Subtema 3 Aturan Keselamatan di Perjalanan. Terimakasih, selamat belajar!