Sikap yang Harus Dimiliki Agar Terwujud Kebersamaan dengan Warga Sekitar Halaman 194 Kelas 2 SD

Sikap yang Harus Dimiliki Agar Terwujud Kebersamaan dengan Warga Sekitar! Sikap apa yang harus dimiliki? Coba diskusikan dengan temanmu! Pembahasan kunci jawaban tema 4 kelas 2 halaman 194, tepatnya pada materi pembelajaran 5 subtema 4 Hidup Bersih dan Sehat di Tempat Umum. 

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal tentang Temukan Kata Pada Tabel yang Mempunyai Makna Suatu Bentuk Kegiatan. Sudah mengerjakannya kan? Jika belum, silahkan buka link tersebut!

Ayo Mengamati!

Kerja bakti mencerminkan sikap mau hidup bersama dengan warga sekitar. Tahukah kamu contoh sikap mau hidup bersama yang lain?

Amati gambar di bawah ini!

Ayo Berdiskusi!

Sikap apa yg harus dimiliki agar terwujud kebersamaan dengan warga sekitar?

Coba diskusikan dengan temanmu! Jawaban:

NoSikap yang Harus Dimiliki Agar Terwujud Kebersamaan dengan Warga Sekitar
1Mendahulukan kepentingan umum daripada kepentingan pribadi
2Saling menghargai sesama warga yang berbeda suku, agama dan budaya.
3Saling tolong menolong dengan tetangga.
4Bersikap sopan santun dan ramah.
5Saling tolong menolong dengan tetangga.

Kegiatan apa saja yang mencerminkan sikap hidup bersama di lingkungan sekitarmu?

Coba diskusikan dengan temanmu!

Selengkapnya, baca DISINI.

Kegiatan Bersama Orang Tua : Orang tua membimbing siswa membiasakan diri terlibat dalam setiap kegiatan kemasyarakatan di lingkungan sekitar agar terbiasa membangun sikap kebersamaan dan sikap sosial di lingkungan sekitar.

Demikian pembahasan kunci jawaban tema 4 kelas 2 SD/MI di buku tematik siswa halaman 194. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Kerjakan juga soal lain pada materi pembelajaran 5 subtema 4. Terimakasih, selamat belajar! Pembahasan lengkap pembelajaran 5, buka disini: Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 2 Halaman 189 190 191 192 193 194 195 Pembelajaran 5 Subtema 4

Exit mobile version