Siti, Dayu dan Lani Bermain Kumpul Kata Tema 5 Kelas 3 Halaman 26

Siti, Dayu, dan Lani bermain Kumpul Kata. Begitu banyak kata berserakan di meja. Mereka akan mengumpulkan kata-kata tentang cuaca. Ayo, kita bantu mereka mengumpulkan kata-kata yang berhubungan dengan cuaca. Pembahasan kunci jawaban tema 5 kelas 3 halaman 26, tepatnya pada materi pembelajaran 4 subtema 1 Keadaan Cuaca.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal tentang menemukan kata-kata yang berhubungan dengan keadaan cuaca dari cerita persahabatan Matahari dan Awan. Sudah mengerjakannya kan?

Soal dan Pembahasan :

Siti, Dayu, dan Lani bermain “Kumpul Kata”. Begitu banyak kata berserakan di meja. Mereka akan mengumpulkan kata-kata tentang cuaca. Ayo, kita bantu mereka mengumpulkan kata-kata yang berhubungan dengan cuaca.

Jawaban:

Siti, Dayu dan Lani Bermain Kumpul Kata

| Panas | Berawan | Cerah | Lari | Hujan | Dingin | Langit | Buku | Mendung | Basah | Bermain | Makanan | Pohon |

Baca Juga Pembahasan Soal Selanjutnya:

Ayo Bercerita!

Setelah selesai mengumpulkan kata, buatlah kesimpulan pemahamanmu terhadap cuaca. Sampaikan pemahaman tersebut di depan kelas.

Jawaban, buka disini: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 3 Halaman 26 27 28 Pembelajaran 4 Subtema 1

Ayo Berdiskusi!

Siti, Dayu, dan Lani melanjutkan diskusi. Mereka berdiskusi tentang asal daerahnya. Daerah yang menjadi asal-usul orang tua mereka. Dayu berasal dari Bali. Siti berasal dari Padang.

Setiap daerah memiliki makanan khas yang berbeda. Tahukah kamu makanan dan minuman khas daerahmu? Apa nama makanan dan minuman yang enak dinikmati pada saat cuaca hujan?

Demikian pembahasan kunci jawaban tema 5 kelas 3 SD/MI di buku tematik siswa halaman 26 tentang Siti Dayu dan Lani Bermain Kumpul Kata. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Kerjakan juga soal lainnya pada materi pembelajaran 4 subtema 1 Keadaan Cuaca. Terimakasih, selamat belajar!