Bilangan yang Menyatakan 100 Kali 340 Juta Bilangan yang Merupakan Jumlah 3 Kumpulan 1 Triliun

Bilangan yang menyatakan 100 kali 340 juta, Bilangan yang merupakan jumlah 3 kumpulan 1 triliun dan 48 kumpulan 100 juta. Bilangan yang merupakan 58.013 kumpulan 100 juta. Pembahasan Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 22 SD MI Kurikulum Merdeka Belajar Volume 1 Semester 1. Tepatnya pada materi Perhitungan Bilangan Bulat Besar.

Bilangan yang Menyatakan 100 Kali 340 juta Bilangan yang Merupakan Jumlah 3 Kumpulan 1 Triliun

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal tentang Angka 6 Pada Bilangan 36.495.000.000 Berada Di Nilai Tempat pada halaman 22. Sudah mengerjakannya kan? Jika belum, silahkan buka link tersebut!

Pada kegiatan ini peserta didik belajar menulis angka dengan memperhatikan angka 0 yang bernilai kosong. Merangkum apa yang dipelajari dalam “bilangan cacah besar” di buku catatan. Dalam matematika, ketika mempelajari satuan pembelajaran yang baru, masalah sering kali diselesaikan dengan menggunakan hal-hal yang telah dipelajari dan pengalaman yang ada. Oleh karena itu, adalah efektif untuk merangkum hal-hal yang tercantum di sebelah kiri pada setiap unit ketika mempelajari unit-unit baru yang berkaitan.

Soal dan Jawaban:

1). Bilangan yang menyatakan 100 kali 340 juta.
Jawab: 100 x 340 juta = 34.000 juta = 34 miliar

2). Bilangan yang merupakan jumlah 3 kumpulan 1 triliun dan 48 kumpulan 100 juta.
Jawab: 3 triliun dan 4.800 juta = 3 triliun 4 milliar dan 800 juta

3) Bilangan yang merupakan 58.013 kumpulan 100 juta.
Jawab: 58.013 x 100 juta = 5.801.300 juta = 5 triliun 801 miliar dan 300 juta

Baca Juga Pembahasan Soal Halaman Selanjutnya:

1. Ayo, buat bilangan 10 angka dengan menggunakan 10 kartu yang bertuliskan angka 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9.

1)  Ayo, dengarkan Chia, Kadek, Dadang, dan Yosef katakan, dan selanjutnya pilih bilangan yang mengekspresikannya.

A. 4.987.653.102
B. 5.012.346.798
C. 4.987.653.210
D. 5.067.894.213
E. 5.148.920.736
F. 5.012.346.879
G. 4.987.653.201
H. 5.067.894.312
I. 4.987.663.120
J. 5.012.346.897
K. 5.089.674.231
L. 5.012.346.789

Jawaban, buka disini: Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 23

Demikian pembahasan soal matematika kelas 4 halaman 22 tentang Bilangan yang Menyatakan 100 Kali 340 juta Bilangan yang Merupakan Jumlah 3 Kumpulan 1 Triliun pada materi pembelajaran Kurikulum Merdeka Belajar Volume 1. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Terimakasih, selamat belajar!