Seekor Katak Dapat Melompat Sejauh 40 Kali Panjang Tubuhnya Panjang Tubuh Seekor Katak 5 cm

Seekor katak dapat melompat sejauh 40 kali panjang tubuhnya, Panjang tubuh seekor katak 5 cm Berapa cm katak ini bisa melompat. Pembahasan kunci jawaban matematika kelas 4 halaman 96 97 buku Kurikulum Merdeka volume 1 materi BAB 7.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal Berapa Kali Tinggi Badannya Jauh Lompatannya Heru. Sudah mengerjakannya kan? Jika belum, silahkan buka link tersebut!

Jauhnya Lompatan

2. Seorang atlet melompat 8 m 50 cm di suatu lomba lompat jauh. Tingginya 170 cm. Berapa kali tinggi badannya jauh lompatan atlet tersebut?

Jawaban : 850 : 170 = 5 kali.

3 Seekor katak dapat melompat sejauh 40 kali panjang tubuhnya.

Seekor Katak Dapat Melompat Sejauh 40 Kali Panjang Tubuhnya Panjang tubuh Seekor Katak 5 cm

① Panjang tubuh seekor katak 5 cm. Berapa cm katak ini bisa melompat?
Jawaban :
5 x 40 = 200
200 cm = 2 m.

② Jika kamu bisa melompat sejauh 40 kali tinggi tubuhmu, berapa jauh lompatanmu dalam m dan cm?
Jawaban :
137 x 40 = 5480
5480 cm = 54 m 80 cm.

Baca Juga Pembahasan Soal Halaman Selanjutnya:

Latihan
1. Ayo, isi [] dengan suatu bilangan.

Jawaban, buka disini : Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Volume 1 Halaman 98 99

Demikian pembahasan kunci jawaban soal Matematika kelas 4 SD MI volume 1 halaman 96 97 kurikulum merdeka materi BAB 7 Pembagian dengan Bilangan 2 Angka. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Terimakasih, selamat belajar!