Tentukan Volume Gambar Berikut 6 cm 8 cm 30 cm Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 136 139

Tentukan volume gambar berikut 6 cm 8 cm 30 cm, pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 6 halaman 136 139 materi BAB 3 “Bangun Ruang” pada buku Senang Belajar Matematika kurikulum 2013 revisi 2018.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal Tentukan Luas Permukaan Gambar di Bawah Ini 14 cm 10 cm 26 cm! Berikut ini pembahasannya!

Tentukan Volume Gambar Berikut 6 cm 8 cm 30 cm Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 136 139

Ayo Mencoba

Kerjakan soal-soal berikut dengan teliti!

1. Tentukan volume gambar berikut!

Jawaban :

a. Diket:
a = 6 cm, tt = 8 cm, t prisma = 30 cm, b = 10 cm

Ditanya: volume gambar?

Pembahasan :
Volume = Luas alas x t
V = (a + b)/2 x tt x t
V = (6 + 10)/2 x 8 x 30
V = 16 x 4 x 30
V = 1.920 cm3

b. Diket: a = 10 cm, ts = 12 cm, t prisma = 6 cm

Ditanya: volume gambar?

Pembahasan:
V = Luas Alas x Tinggi Prisma
= (a x t)/2 x t.prisma
= (10 x 12)/2 x 6
= 60 x 6
= 360 cm3

2. Diketahui sebuah prisma dengan alas berbentuk persegi. Panjang sisi persegi 5 cm, sedangkan tinggi prisma 14 cm. Berapa cm3 volume prisma?
3. Cermati gambar berikut!
Hitunglah volume gelas di atas jika tingginya 6 cm!

Jawaban, buka disini: Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 136

Ayo Mencoba
Kerjakan soal-soal berikut dengan teliti!

1. Tentukan volume gambar berikut!

Jawaban :

V = πr2 t
= 22/7 x 14² x 20
= 12.320 cm3

2. Sebuah tabung mempunyai volume 5.652 cm3. Berapa cm jari-jari tabung jika tingginya 18 cm?

3. Suatu tabung alasnya berjari-jari 7 cm. Tingginya 20 cm diisi air setinggi 10 cm. Kemudian, ke dalam tabung dimasukkan sebuah besi berbentuk kubus dengan rusuk 2 cm. Berapa cm tinggi air dalam tabung sekarang?

4. Sebuah bak penampungan berbentuk tabung. Tingginya 2 meter dan panjang diameter 14 dm. Tabung terisi penuh air. Air yang keluar melalui kran rata-rata 7 liter per menit. Berapa detik waktu yang diperlukan untuk menghabiskan air dalam tabung itu?

5. Suatu tangki berbentuk tabung. Tangki tersebut berisi 5.000 liter. Diameter tangki 2 m. Berapa m panjang tangki tersebut?

Jawaban, buka disini: Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 139

Demikian pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 6 halaman 136 139 tentang Tentukan Volume Gambar Berikut 6 cm 8 cm 30 cm pada buku Senang Belajar Matematika. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Terimakasih, selamat belajar!