Hitunglah Volume Masing-masing Bangun Halaman 41 Tema 5 Kelas 6

Hitunglah volume masing-masing bangun, Urutkan gambar berikut berdasarkan volume mulai dari yang terkecil hingga terbesar, pembahasan kunci jawaban tema 5 kelas 6 halaman 36 37 38 39 41 42 43 44 45 tepatnya pada materi pembelajaran 4 subtema 1 Kerja Keras Berbuah Kesuksesan di buku tematik siswa sekolah dasar.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal Cara Mencari Volume Kardus Di Atas Sebuah Kardus Memiliki Ukuran Panjang 59 lebar 43 dan tinggi 50 CM. Sudah mengerjakannya kan? Jika belum, silahkan buka link tersebut!

Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 6 Halaman 41

Urutkan gambar berikut berdasarkan volume, mulai dari yang terkecil hingga terbesar.

Hitunglah volume masing-masing bangun, Urutkan gambar berikut berdasarkan volume mulai dari yang terkecil hingga terbesar Halaman 41 Tema 5 Kelas 6

Jawaban : Jadi,  jika diurutkan volumenya dari yang terkecil hingga terbesar yaitu c-a-f-b-e-d.

Hitunglah volume masing-masing bangun.

Jawaban :

Bangun Volume
A V = p x l x t, V = 3 x 2 x 2 , V = 12 cm³
B V = p x l x t, V = 3 x 2 x 3, V = 18 cm³
C V = p x l x t, V = 2 x 2 x 2, V = 8 cm³
D V = p x l x t, V = 4 x 3 x 4, V = 48 cm³
E V = p x l x t, V = 5 x 3 x 2, V = 30 cm³
F V = p x l x t, V = 4 x 1 x 4, V = 16 cm³

Hitung volume dari bangun berikut.

Jawaban, buka disini: Hitung Volume Dari Bangun Berikut A B C D E F Halaman 42

Demikian pembahasan kunci jawaban soal tema 5 kelas 6 SD halaman 41 secara lengkap. Kerjakan juga soal lain pada pembelajaran 4 subtema 1 Kerja Keras Berbuah Kesuksesan di buku tematik siswa. Semoga bermanfaat! Lihat soal lainnya di kolom pencarian:

One Comment