Jawaban Nilai-Nilai Persatuan dan Kesatuan Masyarakat Bali Melalui Sistem Subak

Jelaskanlah nilai-nilai persatuan dan kesatuan yang ditunjukkan masyarakat bali melalui sistem subak, pembahasan kunci jawaban tema 5 kelas 5 halaman 69 70 71 73 74 75 tepatnya pada materi pembelajaran 3 subtema 2 Hubungan Antar makhluk Hidup dalam Ekosistem di buku tematik siswa sekolah dasar.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal Tahukah Kamu Tentang Peristiwa Rengasdengklok Sebelum Peristiwa Proklamasi di buku tematik.

Nilai-Nilai Persatuan dan Kesatuan Masyarakat Bali Melalui Sistem Subak

Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 75

Ayo Berlatih

1. Jelaskanlah nilai-nilai persatuan dan kesatuan yang ditunjukkan masyarakat Bali melalui sistem subak!

Jawaban : Nilai persatuan dan kesatuan dari sistem irigasi subak ditunjukkan dari prinsip asas kerja sama dan keadilan sehingga para petani saling gotong royong dan saling membantu dalam masalah pengairan sawah. Selain itu, segala persoalan pertanian dibahas secara musyawarah.

2. Jelaskanlah contoh kegiatan ekonomi masyarakat yang tinggal di daerah pantai!
3. Jelaskan secara singkat peristiwa Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia 17 Agustus 1945!
4. Tahukah kamu mengapa golongan pemuda meminta Ir. Soekarno dan Drs. Muhammad Hatta untuk membacakan Teks Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia?
5. Apakah manfaat yang diperoleh rakyat Indonesia dengan adanya peristiwa Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia?

Jawaban, buka disini: Contoh Kegiatan Ekonomi Masyarakat yang Tinggal di Daerah Pantai

Demikian pembahasan kunci jawaban soal tema 5 kelas 5 SD halaman 75 secara lengkap. Kerjakan juga soal lain pada pembelajaran 3 subtema 2 Hubungan Antar makhluk Hidup dalam Ekosistem di buku tematik siswa. Semoga bermanfaat! Lihat soal lainnya di kolom pencarian: